-->

Spesifikasi dan Harga Lenovo IdeaPad S300 Terbaru !

author photo
Harga Lenovo IdeaPad S300 - Spesifikasi dan Harga Lenovo IdeaPad S300 Terbaru ! - Nah bagi sobat yang sedang mencari laptop yang memiliki harga terjangkau dan spesifikasi yang unik, sobat wajib melihat review laptop Lenovo IdeaPad S300 yang satu ini, pasalnya laptop ini memiliki spesifikasi Intel Celeron 887 yang cukup untuk memenuhi standar performa pada laptop sobat, tentunya dengan laptop ini sobat dapat menjalankan berbagai macam aplikasi dengan cukup lancar asal sesuai dengan recruitment spesifikasinya.

Selain itu laptop Lenovo IdeaPad S300 ini juga disediakan Ram berukuran 2GB, yah ukuran ini memang ukuran standar dan kebanyakan laptop menggunakan ukuran ram 2gb, Tentunya dengan ukuran ram 2gb ini sobat dapat mejalankan aplikasi dengan kinerja yang cukup bisa diandalkan, Apalagi laptop Lenovo IdeaPad S300 ini didesain portable, sehingga sangat responsif untuk memenuhi kebutuhan akan rutinitas sobat dalam menggunakan laptop sehari-hari.

Beralih pada spesifikasi layarnya, Laptop Lenovo IdeaPad S300 ini menggunakan layar berukuran 13.3 inchi dan resolusi 1366x768 yang pastinya akan memberikan tampilan yang jernih dan ketajaman yang nyaman untuk dipandang. Selain itu bagi sobat yang suka berjalan-jalan, laptop ini juga sangat mudah untuk dibawa kemana-mana, sebab dengan bobot 1.8kg, sobat tidak akan cepat lelah dan capek ketika membawa laptop ini kemanapun.

Nah bagi sobat yang penasaran ingin melihat spesifikasi dan harga Lenovo IdeaPad S300 ini, tenang saja, karena kami menyediakan informasi yang mungkin bisa bermanfaat buat sobat, dan dapat dijadikan referensi, oke langsung saja mari kita simak berikut Lenovo IdeaPad S300.

Spesifikasi dan Harga Lenovo IdeaPad S300

Lenovo IdeaPad S300

Spesifikasi Lenovo IdeaPad S300

Dimensi33 x 23 x 2.24 cm
Weight1.8 kg
Display13.3 inchi dan resolusi 1366 x 768
Processor Intel Celeron 887 1.5 GHz
GraphichsIntel HD
Penyimpanan320 GB HDD
Memori2GB DDR3
Card Reader2-in-1 Card Reader
Kamera0.3 MP
KoneksiBluetooth, WiFi
BatteryLi-Ion Baterai 4 Cell
I/O
  • USB
  • 3.5mm jack
  • HDMI
OSDOS

Harga Lenovo IdeaPad S300

Harga BaruHarga Terbaru
Rp. 3 Jutaan
Cek harga 3 Jutaan Lainnya Disini

Baca Juga : 
Harga Lenovo Flex 14
Harga Dell Inspiron 14-7447
Perlu sobat ketahui, bahwa harga laptop lenovo diatas dapat sewaktu-waktu berubah sesuai dengan toko dan daerah tempat tinggal sobat, nah bagi sobat yang ingin menyimpan spesifikasi dan harga Lenovo IdeaPad S300 diatas, sobat bisa menekan tombol Ctrl + D. oke mungkin cukup sekian dan terima kasih telah berkunjung pada artikel Lenovo IdeaPad S300.
Next article Next Post
Previous article Previous Post

Advertisement